skip to main | skip to sidebar

03 Mei 2012

Download Manager For Android

Hal yang paling menyebalkan ketika mendownload di android adalah pesan error yang menyatakan download gagal. Gagalnya ini bukan karena koneksi putus atau file tidak ditemukan, tapi memang ini penyakitnya android, terutama android Froyo. Biasanya download gagal ini saat kita mendownload file dari browser bawaan android.

Untungnya sekaranga ada Download Manager for android. Aplikasi ini dibuat oleh RT sofware studio untuk menangani permasahan di Android. Hal yang pasti, aplikasi ini free dan sudah terintegrasi dengan Browser sehingga pas anda download, secara otomatis akan ditangani oleh aplikasi ini. Jika anda mau, anda juga bisa mempaste alamat URL ke aplikasi ini baru anda download secara manual. Boleh lah aplikasi ini saya sebut IDM nya Android. Untuk menginstall aplikasi ini, cukup arahkan QR code scanner ke QR code yang ada di artikel ini.

Tampilan dibawah ini adalah screnshoot dari Download Manager.


Download manager
Tampilan dari Download Manager

0 komentar:

Posting Komentar

jika anda menemukan link yang error silahkan berkomentar disini.